Waspada DC pinjol menagih utang dengan cara menyamar sebagai kurir paket
13 Agustus 2022-Tools Pinjol,
Apakah benar DC pinjol ilegal tidak akan datang ke rumah? Beberapa kali,saya menemukan isi chat via whatsapp dari nasabah yang di teror DC pinjol ilegal, Mereka menyamar sebagai kurir paket.
Apakah akan terjadi? ataukah hanya ancaman?? Mari kita lihat isi pesan via whatsapp dari DC pinjaman online yang menyamar jadi kurir sicepat,
Terlihat dari foto profilnya menggunakan logo sicepat, disitu tulisannya "paket! ini saya mau taruh dimana ya paketnya ka?" dan 1 menit kemudian langsung chat menagih "gak ada pembayaran jam 12 siang ini saya tindak tegas. Jam 1 siang saya tunggu jangan main - main kamu".
BACA SELENGKAPNYA:
Menurut saya terlalu berisiko kalau DC ilegal datang ke rumah, Biasanya mereka hanya berani mencaci maki melalui whatsapp atau menelpon kalian. Jadi solusinya bagaimana bang? Tidak perlu di bayar
Dan tidak perlu panik dan tidak perlu takut, kalian hanya perlu menguatkan mental buat melawan DC pinjol ilegal, Dengan cara memblokir semua pesan Whatsapp DC pinjol tersebut.
BACA SELENGKAPNYA:
Perlu di ketahui bahwa pinjol ilegal adalah buruan polisi. Apabila dc pinjol ilegal berani mendatangi nasabah kerumah dengan prihal menagih hutang, Anda wajib melaporkan ke kantor polisi terdekat.
Jakarta-Indonesia,
Penulis Angela Pangestu
Joint Grup Telegram
t.me/toolspinjol
Tidak ada komentar:
Posting Komentar